Anti virus itu ibarat sel darah putih.
Anti virus adalah suatu program yang berfungsi untuk menjaga kompi dari serangan virus-virus yang beredar, baik virus dalam negeri maupun luar negeri.
Coba bayangkan bila tidak ada anti virus di kompi kita, maka akan mudahnya virus menyerang kompi kita. Tapi ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan sebelum dan sesudah menginstall AV :
Anti virus adalah suatu program yang berfungsi untuk menjaga kompi dari serangan virus-virus yang beredar, baik virus dalam negeri maupun luar negeri.
Coba bayangkan bila tidak ada anti virus di kompi kita, maka akan mudahnya virus menyerang kompi kita. Tapi ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan sebelum dan sesudah menginstall AV :
- Janganlah terlalu banyak menginstall anti virus mengapa karna takut terjadi crash
- Installlah Minimal 1 anti virus dan maksimal 2 anti virus (AV dalam negeri dan luar negeri)
- Lakukan scan menimal 1 bulan sekali kalau mau lebih baik seminggu sekali
- Dan yang terakhir lakukanlah update setiap saat
Kali ini saya akan share Anti Virus
PCMAV 8.5
Berikut Fitur Anti Virus PCMAV 8.5
Berikut Fitur Anti Virus PCMAV 8.5
- UPDATED! Ditambahkan database pengenal dan pembersih 38 virus lokal/asing/varian baru yang dilaporkan menyebar di Indonesia. Total 6814 virus beserta variannya.
- FIXED! Perbaikan error “Invalid argument to date encode” saat melakukan proses scan.
- FIXED! Perbaikan tampilan yang tidak ter-load penuh saat menampilkan PCMAV melalui menu Open Windows.
- FIXED! Perbaikan bug pada komponen pilihan lokasi scan saat melakukan proses scan.
- FIXED! Perbaikan pendeteksian virus Vobfus sehingga
pendeteksian lebih akurat.
- IMPROVED! Optimalisasi proses scan sehingga melakukan scan file non-executable lebih cepat.
- IMPROVED! Perubahan nama virus mengikuti varian baru yang ditemukan
- IMPROVED! Perbaikan beberapa minor bug dan improvisasi kode internal untuk memastikan bahwa PCMAV tetap menjadi antivirus kebanggaan Indonesia
0 komentar:
Posting Komentar